35 Contoh Soal UAS/PAS Bahasa Inggris Kelas 12 Semester 1 Kurikulum 2013 Beserta Jawaban Lengkap untuk siswa SMA/MA/SMK/MAK

Koperasi Simpan Pinjam Bandung Yang Harus Anda Ketahui

Seperti yang kita ketahui jika koperasi simpan pinjam di Indonesia sendiri sudah semakin marak. Dimana penyebaran koperasi simpan pinjam sudah menyeluruh ada di wilayah Indonesia, salah satunya adalah koperasi simpan pinjam bandung. Dimana di bandung sendiri juga terdapat berbagai macam jenis dari koperasi simpan pinjam. Anda bingung mencari koperasi simpan pinjam yang bagus di bandung ? jangan khawatir, karena artikel ini akan membahas mengenai salah satu koperasi simpan pinjam di bandung.

Dalam hal ini kami akan membahas mengenai koperasi sejahtera bersama, dimana ini merupakan salah satu contoh koperasi simpan pinjam di bandung yang sudah sangat populer dan terkenal di kalangan masyarakat. Tentunya yang membuat koperasi ini banyak di minati yaitu koperasi ini memiliki banyak sekali keuntungan dan manfaat yang bisa di dapatkan anggota. Anda penasaran ? langsung simak saja pembahasan berikut ini dengan baik.
 Seperti yang kita ketahui jika koperasi simpan pinjam di Indonesia sendiri sudah semakin  Koperasi Simpan Pinjam Bandung Yang Harus Anda Ketahui

Koperasi Simpan Pinjam Bandung Yang Harus Anda Ketahui
Seperti yang sudah kami sampaikan di atas, jika salah satu koperasi simpan pinjam bandung yang paling terkenal yaitu koperasi sejahtera bersama. Dimana untuk koperasi ini menawarkan Produk pinjaman yang sangat terkenal yaitu pinjaman ekspress. Pinjaman tersebut adalah produk pinjaman dengan keunggulan proses pencairan dana yang terbilang sangat cepat.

Syarat melakukan pinjaman :
  • Berstatus sebagai anggota.
  • Mengisi formulir pinjaman yang telah di sediakan.
  • Menyerahkan foto opy KTP suami istri bagi yang sudah menikah, bagi yang belum menikah anda bisa menyertakan foto copy KTP orangtua.
  • Menyerahkan foto copy KK, slip gaji, listrik dan agunan,serta fotocopy STNK sebagai jaminan.
  • Menyerahkan BPKB asli kendaraan.
Ketentuan jaminan koperasi simpan pinjam sejahtera bersama
Seperti yang sudah kami sebutkan di atas , sistem koperasi simpan pinjam satu ini yaitu membutuhkan jaminan berupa kendaraan. Baik itu kendaraan roda dua atau kendaraan roda empat. Nah berikut beberapa ketentuan dari kendaraan yang anda jaminkan:
  • Untuk kendaraan roda dua, maksimal usia kendaraan yaitu 5 tahun dihitung sejak tahun pembuatan sampai batas akhir masa berlaku pinjaman. sedangkan untuk kendaraan roda empat, maksimal kendaraan 15 tahun.
  • Kendaraan layak untuk dipakai dan dijalankan
  • Mudah untuk di perjualbelikan atau memiliki nilai jual.
  • Bisa di pindahkan tangan kepemilikan.
  • Bersedia jika didaftarkan pemblokiran kendaraan ke pihak SAMSAT.
  • Menyerahkan BPKB asli dimana nama pemilik harus sesuai dengan nama peminjam.
  • Fotocopy STNK yang masih berlaku
  • Menyertakan kwitansi kosong sebanyak 3 lembar dan lembaran pertama harus ada matrenya.
Tahapan pengajuan koperasi simpan pinjam :
  • Melengkapi formulir dengan benar dan harus menyertakan tujuan dari pinjaman dana, contohnya sebagai modal usaha.
  • Pengurus koperasi akan mempertimbangkan pengajuan anggota sesuai dengan prosedur pinjaman yang sudah di tentukan.
  • Jika pengajuan anggota telah di setujui, maka pencairan dana pinjaman serta pengembalian pinjaman akan di lakukan berdasarkan kesepakatan dalam sebuah surat perjanjian di atas matre. Untuk dana yang bisa di pinjam yaitu minimal Rp.500.000 sampai Rp.500 juta, dengan suku bunga 4% dari pinjaman.
Nah sekarang anda sudah tidak perlu bingung lagi mencari koperasi simpan pinjam bandung, karena koperasi sejahtera bisa menjadi solusi bagi anda yang menginginkan dana dengan proses yang cepat.

Previous
Next Post »